Universitas Pendidikan Indonesia
adalah salah satu PTN yang berada di Indonesia yang mempunyai kampus utama di
Jalan Dr.Setiabudi 229, Bandung, dengan luas 75 hektar. UPI adalah universitas
yang menganut system multi kampus, yang artinya kampus UPI tersebar di berbagai
daerah.
Sampai sekarang ini UPI
mempunyai 74 jurusan yang bisa anda pilih. Sementara untuk jalur seleksi
mehasiswa baru, UPI membuka 3 jalur, yaitu lewt SNMPTN, SBMPTN dan Seleksi
Mandiri (SM)
Seleksi Mandiri Universitas
Pendidikan Indonesia (SM-UPI) bertujuan untuk memperoleh calon mahasiswa unggul
dengan memberi kesempatan kepada masyarakat secara lebih luas untuk menjadi
mahasiswa UPI, dan berkontribusi dalam meningkatkan kualitas pendidikan.
Jadwal Pendaftaran Seleksi Mandiri UPI 2014
Pendaftaran secara online : 18
Juni – 18 Juli 2014 pukul 22.00 WIB
Ujian Tertulis : 21 Juli 2014
Ujian Ketrampilan / Wawancara :
22 Juli 2014
Pengumuman : 25 Juli 2014
Registrasi Administrasi / Pembarayan
Biaya Pendidikan : 11 – 15 Agustus 2014
Registrasi Akademik ddi
Direktorat Akademik : 18 – 22 Agustus
0 komentar:
Posting Komentar