Politeknik Negeri Semarang atau
yang lebih dikenal dengan sebutan POLINES merupakan salah satu Politeknik
Negeri yang berada di Indonesia, tepatnya di kote Semarang. Letak Kampus POLINES sendiri tidak jauh dari
kampus Universitas Diponegoro (UNDIP) yaitu di Jl. Prof. Sudarto, SH Tembalang
Semarang 50275.
Polines pada tahun 2014 ini
membuka beberapa jalur masuk untuk seleksi mahasiswa barunya, diantaranya
melalui kerjasama dengan alfamart, Ujian Mandiri, UMPN dan Bidikmisi. Pada kesempatan
kali ini saya akan memberikan informasi mengenai jadwal pendaftaran Ujian
Mandiri (UM) Polines 2014, berikut selengkapnya
Pendaftaran Online
|
: 16 Juni - 10 Juli 2014
|
Pengiriman Berkas Pendaftaran
|
: paling lambat diterima panitia 10 Juli 2014 Pkl.
15.00 WIB
|
Pengumuman Lolos Administrasi
(Cetak Kartu Peserta Online) |
: sampai dengan 12 Juli 2014
|
Tes Tertulis
|
: 12 Juli 2014 Pkl. 08.00 WIB
TEKNIK : Matematika, Fisika, Bhs. Indonesia, Bhs. Inggris TATA NIAGA : Matematika, Ekonomi Akuntansi, Bhs. Indonesia, Bhs. Inggris |
Pengumuman Hasil Seleksi
|
: 18 Juli 2014
|
Tes Kemampuan Bahasa Inggris
* khusus peserta yang lolos tes tertulis yang memilih Manajemen Bisnis Internasional (D4) |
: 20 Juli 2014
|
Daftar Ulang
|
: 21 - 24 Juli 2014
|
Info selengkapnya : polines.ac.id/psmb/infomandiri.html
Kok nyampe sekarang belum keluar ya pengumumannya?
BalasHapus