Biaya dan Jadwal Pedaftaran Seleksi Mandiri Universitas Gajah Mada (UGM) 2014

Ujian Tulis UGM merupakan jalur masuk selain SNMPTN dan SBMPTN, jalur ini bisa disebut sebagai Seleksi Mandiri (SM) UGM. Tahun 2014 UGM kembali membuka kesempatan bagi peminatnya untuk bisa mendaftar malalui jalur Seleksi Mandiri UGM.

Seleksi Mandiri UGM sudah mulai dibuka pendaftarannya sejak 11 April 2014 dan akan ditutup masa pendaftaran onlinenya pada tanggal 17 Juni (bertepatan dengan ujian tulis Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri tahun ini).

Biaya Pendaftaran Jalur UTUL (Program Sarjana dan/atau Diploma)
Kelompok
Kode Pembayaran
Biaya Pendaftaran
Soshum/IPS
951 diikuti dengan tanggal lahir (ddmmyyyy)
Rp. 300.000,-
Saintek/IPA
951 diikuti dengan tanggal lahir (ddmmyyyy)
Rp. 300.000,-
Campuran/IPC
952 diikuti dengan tanggal lahir (ddmmyyyy)
Rp. 325.000,-

Jadwal Pendaftaran UM UGM TA 2014/2015
Jalur
Pembayaran Biaya Pendaftaran
PendaftaranOnline
Tes Tertulis *)
Pengumuman
PBUTM
1 April -13 Mei
1 April - 14 Mei
1 Juni
11 Juni
PBUK
1 April -13 Mei
1 April - 14 Mei
1 Juni
11 Juni
PBUB
1 April -13 Mei
1 April - 14 Mei
1 Juni
11 Juni
PBOS
1 April -13 Mei
1 April - 14 Mei
1 dan 2 Juni
11 Juni
UTUL
11 April-15 Juni
11 April-17 Juni
22 Juni
18 Juli

*) Keterangan :
  • Materi Tes PBUTM, PBUK, PBUB: Tes Potensi Akademik (TPA) dan Tes Kemampuan Dasar Umum (TKDU)
  • Materi Tes PBOS: Tes Potensi Akademik (TPA), Tes Kemampuan Dasar Umum (TKDU) dan Tes Keterampilan
  • Materi Tes UTUL: Tes Potensi Akademik (TPA), Tes Kemampuan Dasar Umum (TKDU) dan Tes Kemampuan Soshum dan/atau Tes Kemampuan Saintek

0 komentar:

Posting Komentar